Pertumbuhan Inflasi Konsumen China Turun Tipis di Bulan Juni

0
39
Berita Ekonomi Inflasi

JAVAFX – Berita ekonomi yang dirilis pada hari Rabu(10/7/2019), memperlihatkan bahwa pertumbuhan inflasi China khususnya ditingkat konsumen mengalami sedikit perlambatan di Juni.

Berdasarkan laporan resmi yang dirilis Biro Statistik National menyebtukan bahwa pertumbuhan inflasi konsumen China terpantau turun 0.1% pada bulan Juni setelah terpantau naik sebesar 0.1% di bulan April. Sedangkan dalam basis tahunannya, pertumbuhan inflasi di tingkat konsumen China terpantau tumbuh stabil atau naik 2.7% di bulan Juni setelah mengalami kenaikan sebesar 2.7% pada bulan April.

Merekasi data tersebut, pergerakan harga emas terpantau naik tipis 0.01% di level $1392.96 per troy ounce di divisi Comex, AS