Teknikal Update OIL Sesi Eropa, 5 Agustus 2019

0
61

USOIL

eurusd

R3 R2 R1 PP S1 S2 S3
58.32 57.19 56.42 55.29 54.52 53.39 52.62
R1 R2 R3
56.42 57.19 58.32
PP
55.29
S1 S2 S3
54.52 53.39 52.62

OIL kembali terlihat terkoreksi turun dengan berayun di area pivot point seperti yang terlihat dalam timeframe H4.

Jelang sesi Eropa, apabila koreksi turun OIL terus berlanjut maka pelemahan harga minyak diprediksi menuju support satu di 54.29 – 54.20 dengan target support berikutnya di 53.27 – 53.22.

Sebaliknya, peluang rebound dapat memacu OIL naik mendekat ke resisten satu di 56.08 dengan target resisten berikutnya di 56.98 – 57.11.

Technical 15 Minutes Hourly Daily
Indicators Strong Sell Strong Sell Strong Sell
Moving Averages Strong Buy Strong Sell Strong Buy
Summary Strong Sell Strong Sell Strong Sell