Johnson VS Parlemen Inggris Terkait Brexit, GBPUSD Di Prediksi Melemah

0
77
Flags of the United Kingdom and the European Union.Brexit concept.

Keinginan Boris Johnson, Perdana Menteri Inggris untuk tetap keluar dari Uni Eropa pada akhir Oktober akhirnya kandas untuk sementara waktu karena Parlemen Inggris kembali meminta penundaan keluarnya Inggris dari Uni Eropa, padahal telah terjadi kemajuan dalam perundingan Brexit yang di upayakan oleh Boris Johnson ini.

Akhirnya Boris Johnson dengan terpaksa karena ketentuan hukum di Inggris, akhirnya menulis surat penundaan Brexit yang di tujukan kepada  Presiden Dewan Eropa, Donald Tusk tapi tanpa tanda tangannya. Boris menegaskan bahwa dia tidak mencari perpanjangan batas waktu Brexit yang telah di tunda dua kali.

Akibat hal ini, GBPUSD terlihat melemah setelah pembukaan tadi pagi dari level 1.2944 ke level 1.2872. Walaupun sempat terkoreksi naik ke level 1.2918, GBPUSD di prediksi masih dapat melemah kembali menuju level 1.2846 di bawah suppot satu